BERITA & ARTIKEL > Katakan Tidak Pada Wastafel Yang Mampet! Atasi Dengan Garam Beryodium

22 April 2020

Katakan Tidak Pada Wastafel Yang Mampet! Atasi Dengan Garam Beryodium

Masalah dapur salah satunya adalah wastafel yang tersumbat. Padahal anda sudah berusaha mencegah agar wastafel tidak tersumbat dengan tidak membuang sisa makanan kedalam lubang wastafel. Bahkan sampai memasang penyaring lubang wastafel agar tidak kecolongan sampah yang masuk.

Ternyata masalah tersumbatnya wastafel bukan hanya karena sampah yang anda buang. Saluran wastafel yang dihari akan dilewati air kotor dan air sabun, lama-kelamaan juga akan berkerak. Kerak tersebut lama kelamaan akan menebal dan membuat saluran pembuangan air tidak lancar.

Tidak perlu buru-buru memanggil tukang ledeng dulu. Anda bisa mengatasinya sendiri. Dengan menggunakan garam beryodium yang ada di meja makan, memungkinkan untuk membuat saluran pembuangan air anda lancar kembali.

Sebarkan garam beryodium pada permukaan wastafel anda sebanyak-banyaknya. Kemudian siram dengan air panas. Garam beryodium dan air panas memiliki tingkat keasaman yang tinggi, yang dapat mengikis kerak saluran pembuangan air. Setelah dirasa air panas cukup, tunggu 15 detik kemudian, lanjutkan dengan menyiram air dingin melalui kran wastafel anda.

Masalah kerak saluran air pun dengan mudah diatasi dengan mudah hanya dengan garam beryodium. Tak perlu memanggil tukang ledeng, tak perlu mengeluarkan biaya lebih hanya untuk kerak pada saluran pembuangan air.

Butuh garam beryodium? Jual Garam Beryodium Sumatraco jawabannya! Anda bisa mendapatkan garam beryodium berkualitas dari Sumatraco yang merupakan salah satu Pabrik Garam Indonesia dan Pabrik Garam Tertua.

Sumatraco merupakan perusahaan yang Sell Industrial Salt Indonesia dengan berbagai macam varian, mulai dari Jual Garam Beryodium Sumatraco, Jual Garam Industri Sumatraco, hingga Jual Segala Macam Garam.

Berita & Artikel Lainnya

31 December, 2025

Mengolah Garam dengan Presisi, PT Sumatraco Langgeng Makmur Perkuat Mutu Produk

www.garam.co.id.Surabaya,31Desember 2025-PT Sumatraco Langgeng Makmur terus memperkuat posisinya...

30 December, 2025

Menghadirkan Garam Berkualitas Standar Industri, PT Sumatraco Langgeng Makmur Terus Berkembang

www.garam.co.id.Surabaya,30 Desember 2025-PT. Sumatraco Langgeng Makmur terus memperkuat posisin...

29 December, 2025

Komitmen PT. Sumatraco Langgeng Makmur dalam Menjaga Kualitas dan Keamanan Garam Konsumsi

www.garam.co.id.Surabaya,29 Desember 2025-PT. Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan yang bergera...